Rabu, 29 Februari 2012

tanya hati ku

Aku sering bertanya pada hati ku sendiri, sebenernya apa yg ia inginkan dari kehidupan ini... kadang gak mudah untuk mengakui semua hal yg berurusan dengan hati.

Harus lebih mengedepankan logika dan lain-lain. tapi untuk sekian lama bersama dengan kekasihku saat ini, aku sudah mendapatkan jawaban dari hati ku.


Aku ingin dia memenangkan hati ku kembali, seperti dulu......
Karena sesungguh nya hati ini milik nya..

2 komentar:

apa kabar?

tahun ini banyak sekali hal baik yang aku temui, selain hubungan percintaan yang sangat baik, keluarga, juga pekerjaan dan finansial. berkah...